Jumat, 06 September 2013

Mengenal Blogger 2013

Blog merupakan singkatan dari web log adalah bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman web umum. Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat dalam urut terbalik (isi terbaru dahulu baru kemudian diikuti isi yang lebih lama), meskipun tidak selamanya demikian. Situs web seperti ini biasanya dapat diakses oleh semua pengguna Internet sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut.

Media blog pertama kali dipopulerkan oleh Blogger.com, yang dimiliki oleh Pyra Labs sebelum akhirnya PyraLab diakuisisi oleh Google.Com pada akhir tahun 2002 yang lalu. Semenjak itu, banyak terdapat aplikasi-aplikasi yang bersifat sumber terbuka yang diperuntukkan kepada perkembangan para penulis blog tersebut.
Blog mempunyai fungsi yang sangat beragam,dari sebuah catatan harian, media publikasi dalam sebuah kampanye politik, sampai dengan program-program media dan perusahaan-perusahaan. Sebagian blog dipelihara oleh seorang penulis tunggal, sementara sebagian lainnya oleh beberapa penulis, . Banyak juga weblog yang memiliki fasilitas interaksi dengan para pengunjungnya, seperti menggunakan buku tamu dan kolom komentar yang dapat memperkenankan para pengunjungnya untuk meninggalkan komentar atas isi dari tulisan yang dipublikasikan, namun demikian ada juga yang yang sebaliknya atau yang bersifat non-interaktif.
Situs-situs web yang saling berkaitan berkat weblog, atau secara total merupakan kumpulan weblog sering disebut sebagai blogosphere. Bilamana sebuah kumpulan gelombang aktivitas, informasi dan opini yang sangat besar berulang kali muncul untuk beberapa subyek atau sangat kontroversial terjadi dalam blogosphere, maka hal itu sering disebut sebagai blogstorm atau badai blog.

Komunitas blogger adalah sebuah ikatan yang terbentuk dari [para blogger] berdasarkan kesamaan-kesamaan tertentu, seperti kesamaan asal daerah, kesamaan kampus, kesamaan hobi, dan sebagainya. Para blogger yang tergabung dalam komunitas-komunitas blogger tersebut biasanya sering mengadakan kegiatan-kegiatan bersama-sama seperti kopi darat.
Untuk bisa bergabung di komunitas blogger, biasanya ada semacam syarat atau aturan yang harus dipenuhi untuk bisa masuk di komunitas tersebut, misalkan berasal dari daerah tertentu.

Karena blog sering digunakan untuk menulis aktivitas sehari-hari yang terjadi pada penulisnya, ataupun merefleksikan pandangan-pandangan penulisnya tentang berbagai macam topik yang terjadi dan untuk berbagi informasi - blog menjadi sumber informasi bagi para hacker, pencuri identitas, mata-mata, dan lain sebagainya. Banyak berkas-berkas rahasia dan penulisan isu sensitif ditemukan dalam blog-blog. Hal ini berakibat dipecatnya seseorang dari pekerjaannya, diblokir aksesnya, didenda, dan bahkan ditangkap.


Trimakasih Atas Kujungannya Semoga Bermafat. ^_^


Daftar Blog.:


Senin, 10 Juni 2013

Membuat Kotak Komentar Facebook di Blog 2013

Ternyata Membuat Kotak Komentar Facebook di Blog sangat Mudah sekali, keuntungan menggunakan Kotak Komentar Facebook di Blog adalah Blog Anda sangat mudah untuk di komentari, karena setiap orang sekarang pasti punya Akun Facebook. 

Tau gak Indonesia adalah Pemakai Jejaring Social ini terbesar No 2 di Dunia. Disamping itu Ya pastinya Traffic Blog Anda tambah tinggi. 

Minat Gak Broo? Kalo Minat ini aku kasih Tips deh Broo. Dijamin tidak Gagal deh, karena aku dah masang Kotak Komentar Facebook di Blog Saya ini.

Cara Membuat Kotak Komentar Facebook di Blog ada 2 Langkah :
1. Langkah Pertama :

Buat Aplikasi Dulu di Akun FB Anda, Caranya Klik aja Alamat di bawah ini :
https://developers.facebook.com/apps Setelah itu ikuti Langkah-Langkahnya :

a) Klik Buat Aplikasi Baru nanti akan Muncul Gambar seperti ini :





b) Cara Pengisian :

- Jangan Bingung...Tulis Nama Aplikasi Anda, Bebas Misal : Kotak Komentar FB, Komentarku atau   yang lainnya anda Bebas memilih Nama Aplikasi
- Kolom App Namespace dikosongkan
- Web Hosting Jangan Dicentang

Setelah itu Klik Lanjutkan setelah itu akan Muncul Gambar seperti ini :




Nah itu yang di Tanda Panah Merah adalah No ID Aplikasi FB Anda contohnya kayak gini berupa angka 535275320341467 jangan lupa Di Copy Paste disimpan ke Office Words dulu atau di catat di HP atau di Tangan Anda, kalo perlu di Dahi Anda..wkwkwkwk

Setelah itu anda cukup Memasukkan URL Blog Anda yang akan di pasang Kotak Komentar FB, lihat Tanda Centang Hijau di Gambar di Bawah ini :





Setelah itu Klik Simpan Perubahan,
Selesai Deh Langkah Pertama Cara Membuat Kotak Komentar FB di Blog, 


2) Langkah Kedua :

Jika Sudah Selesai dengan langkah Pertama di atas, Yaitu membuat Aplikasi di FB, maka kita lanjutkan Langkah kedua deh biar cepet jadi Kotak Komentar FB nya :

a) Sign in di Akun Blogger Anda
b) Klik Edit HTML
c) Seperti Biasa Cari Kode berikut ini <b:skin><![CDATA[ Pakai Ctrl + F Broo biar cepet nyarinya, tapi kalo latihan atau Ngetes Mata silahkan aja Broo, wk
d) Lalu Copy Paste Kode dibawah ini, lalu Letakkan di Atas Kode <b:skin><![CDATA[

<meta content='benyo.hermawan?fref=ts' property='fb:admins'/>
<meta content='162277783944064' property='fb:app_id'/>
<script src='http://code.jquery.com/jquery-latest.js'/>
<script src='http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1'/>

Jangan Lupa Broo purnomo.cepuk?ref=tn_tnmn diganti dengan Id FB Profil Anda, Caranya Klik Profil FB Anda di Address Bar tertera kayak ini http://www.facebook.com/benyo.hermawan?fref=ts Nah yang diambil benyo.hermawan?fref=ts saja...

Angka 162277783944064 ganti dengan  No ID Aplikasi FB Anda, Lihat Petunjuk di atas


e) Satu Langkah Lagi, Setelah itu Cari Kode <div class='post-footer-line post-footer-line-3'/> Lalu Copy Paste Kode dibawah ini dan letakkan tepat di bawah kode <div class='post-footer-line post-footer-line-3'/>



<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'> 
<div class='fb-comments' data-num-posts='10' data-width='550' expr:data-href='data:post.url'/>

 </b:if>



Jadi Deh Kotak Komentar Facebook di Blog Anda, silahkan Cek, Di jamin Maknyosssss Brooo Jangan Lupa imbalan saya Komentar di Blog ini aja, gak usah bawa Gula dan Teh..hehehe.

Sabtu, 25 Mei 2013

Cara mengkompres CSS, Javascript 2013

Pada kesempatan ini saya akan memberikan informasi Cara mengkompres CSS, Javascript, Dan HTML blog kalian dengan Tutorial yang Terperinci dan mudah dipahami. Kenapa kita harus Kompres blog kita ? Jawabannya sederhana, yaitu agar blog anda ringan dari sebelumnya. selain itu google juga menyukai blog yang ringan oleh karena itu hal ini sangat penting untuk dilakukan. mungkin sebagian orang sudah pernah mengkompres blog mereka tapi hasilnya kurang memuaskan itu bisa dipengaruhi oleh website penyedia tool kompres CSS, HTML, dan Javascript berkualitas buruk. atau kalian kurang mengerti dengan cara kerja tool tersebut. Baiklah jika itu masalah kalian mari kita atasi secara seksama. Pelajari dan Lakukan Step By Step cara yang saya berikan di bawah ini :

1. Kalian login dulu ke Blog kalian
2. Cari Template >> edit HTML
3. Sebelum kalian Mengkompres Blog kalian alangkah baiknya jika kalian Backup template kalian agar menghindari kesalahan. 
4. Centang "Expand Template Widget" 
5. Jika sudah kalian tinggal menyimak caranya di bawah ini :

Cara Kompres CSS

Agar tidak terjadi kesalahan, maka anda harus mengetahui Kode CSS yang akan di Kompres yaitu dari <b:skin><![CDATA[/* Copas Code dari sini sampai disini ]]></b:skin> untuk mencari kode yang berwarna merah kalian tinggal tekan Ctrl + F dan ketik kode berwarna merah di atas jika sudah ketemu Copy semua kode diantara kode warna merah di atas. Jika belum jelas lihat contoh :

<b:skin><![CDATA[/*Copy dari sini <Variable name="bgcolor"description="Page Background Color" type="color"default="#fff" value="#ffffff">....... dan seterusnya sampai disini ]]></b:skin>

Copy/Cut Kode yang berwarna biru seperti di atas dan kunjungi website penyedia layanan Kompres Kode CSS yang sudah terbukti keakuratannya karena yang mengelola adalah yahoo sendiri. banyak situs penyedia layanan seperti ini, tapi menurut saya ini yang terakurat dalam hal mengkompres suatu blog. Langsung saja kunjungi YUI Compressor Online JavaScript/CSS


Jika Website sudah terbuka langsung saja pastekan Kode yang kalian Copy tadi di menu "Code" lalu kalian ikuti langkah berikut :

1.) Pada bagian "File Type" pilih CSS (ini berlaku juga pada kode javascript karena jika kalian memilih "JS" memungkinkan akan terjadi error)
2.) Pada "Global Option" Kalian abaikan saja.
3.) Pada "Javascript Option" kalian bisa mencentang semua pilihan jika ingin hasil yang maksimal terhadap hasil kompresan kode anda nantinya.
4.) Pada "CSS Option" kalian bisa abaikan.
5.) Pada "Redirect Option" pilih No Redirect
6.) Klik Compress

Jika sudah selesai, kalian tinggal copy hasil kompressan dan pastekan kembali ke awal tempat anda mengcopy kode tadi.

Cara Kompres Javascript

Cara kompres Javascript caranya sama dengan Cara Kompres CSS diatas. kali ini yang harus anda kompres berada di antara kode <head> dan </head> 

yang perlu anda lakukan adalah mengkompres kode ini sama dengan cara mengkompres kode CSS di atas. sedangkan pilihan menunya kalian biarkan seperti tadi.

Cara Kompres HTML

kode html yang kalian kompres lataknya antara <body> dan </body> copy kode yang ada di antara kode tersebut. Sekarang kalian tinggal melakukan hal yang sama dengan cara "Mengkompres CSS" di atas hanya saja website penerima layanannya saja yang berbeda. Website yang dimaksud adalah Online HTML Compressor 

Masalah Keakuratan Website tersebut sudah saya buktikan dengan Website penyedia layanan yang sama. yang jelas hasilnya lebih akurat daripada yang lainnya. jadi anda tak perlu khawatir dengan hasil kerja website ini.

Salam SEO | Jadikan blog anda seSEO mungkin dengan mengkompres blog anda. rajinlah mengkompres blog anda agar diminati si Google. Sekian dari saya, jika ada kritik dan saran mohon tuangkan di kotak komentar dibawah


  


Memasang Tombol Print pada Blog 2013

 kali ini kita akan membahas Cara Memasang Tombol Print pada Blog. Fungsi dari memasang tombol print pada blog adalah untuk memudahkan pengunjung agar dapat mencetak artikel/postingan blog.

Berikut cara memasang tombol print pada blog :
Login akun blogger Anda. 
Pilih Template > Edit HTML > klik 'Expand Template Widget'.
Cari kode <data:post.body/> (Gunakan Ctrl + F untuk mempercepat pencarian).
Jika menginginkan tombol Print berada diatas postingan letakkan diatas kode <data:post.body/>, jika menginginkan dibawah postingan letakkan script dibawah ini tepat dibawah <data:post.body/>
<a href='javascript:window.print()' title='Print this Page'><img src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhsP0cDmUDt5aHcGTyDsY22ZhlatH4QBNNiINgcLsnkrhIF5zAdxG1anzoxVS4tnEl6q__7ngb_Ucvt1j04alo4Ch9l9Qe_we1UgRwckLWJE8D3Wm-zg1S8z8c1VuRCdcCNqpAM-lgW9kDh/s1600/print.gif'/></a> <script type='text/javascript'>
var authorId = &quot;C7AAB579-3D36-4A37-B7A1-0863E2F39F4B&quot;;
var pageOrientation = &quot;0&quot;;
var topMargin = &quot;0.5&quot;;
var bottomMargin = &quot;0.5&quot;;
var leftMargin = &quot;0.5&quot;;
var rightMargin = &quot;0.5&quot;;
</script>

Klik Simpan template.




Pasang Tanda Tangan di Blog 2013

  Bagi sobat blogger yang ahli dalam software design graphic saya rasa tidak ada masalah dalam membuat tanda tangan di blog, tapi beda keadaanya dengan sobat pemula dalam dunia design graphic (termasuk blogatap).

Akan tetapi banyak cara selain menggunakan software design graphic yaitu menggunakan layanan online mylivesignature.com, berikut langsung saja kita ke tutorial pembuatannya :
Kunjungi situs mylivesignature.com  
Klik ‘Proceed’ untuk membuat tanda tangan tanpa harus daftar, tapi jika ingin daftar klik ‘Register’ 

Setelah klik ‘Proceed’, Anda akan diberikan beberapa pilihan klik ‘Using the signature creation wizard’ 

Kemudian masukkan nama atau nama sebagai tanda tangan, klik ‘Next Step’ 

Pilih font dan ukuran, kemudian masing – masing klik ‘Next Step’ 
Pilih warna background sesuai dengan keinginan (saya sarankan menggunakan transparan, centang ‘transparent’) 

Kemudian mengatur kemiringan pilih sesuai keinginan, klik ‘Next Step’ 
Tanda tangan berhasil dibuat.

Keterangan :
Simpan ID jika dibutuhkan kembali.
Copy Image Location : untuk mengambil URL gambarnya dan memasang di blog.
Klik Save Image As : untuk mendownload gambar / tanda tangannya.
Setelah selesai membuat tanda tangan, langkah selanjutnya adalah memasang tanda tangan di blog, selamat mencoba. 





Jumat, 24 Mei 2013

Daftar Akun Adsense 2013

Cara membuat akun Adsense google dengan mudah, kali ini saya akan membongkar cara mendaftar google adsense dengan mudah , sebenernya ini adalah postingan clasic yang dari dulu sampai sekarang masih banyak orang mencari supaya menjadi publiser google tetapi karena saya lagi malas posting saya akan bahas secara sederhana saja deh.

Pertama saya akan kenalkan dulu apa itu google adsense?, google adsense adalah layanan menjadi publiser iklan berbayar dari google, jika anda mempunyai web atau blog dengan bahasa yang mendukung dengan Google adsense maka anda bisa mendaftarkaya

Apa keuntunganya ? untuk keuntunganya jelas kita akan mendapat  bayaran duid dollar jika ada yang melakukan klik iklan pada web atau blog anda, Berapa bayaranya ? pertanyaan bagus sekaligus kelihatan orang yang lagi butuh duid mendadak , untuk bayaranya cukup bervariasi ada yang 1x klik $0.5 ada juga yang 1x klik $1

Bagaimana mendaftar Google adsense ?
anda bisa langsung ke adsense.com tinggal masukan data-data yang diperlukan, kemudian submit, tetapi jika web atau blog yang anda daftarkan cuman main2 atau sekedar iseng dijamin ditolak apalagi domain anda masih sub ( contoh : aku.blogspot.com )

kalau anda mau daftar langsung ke adsense.com anda harus mempunyai blog dengan konten berkualitas,  ber tema bukan asal content di entry, selain itu anda juga harus mempunyai pengunjung yang jelas perharinya, Susah bukan s(-,-)a , "anda bisa membaca rule dari google untuk lebih jelas"

bagaimana cara membuat akun Adsense google dengan mudah ?
dalam keadaan apapun pasti ada pilihan, jika anda hampir putus asa dalam mendapatkan akun google adsense dengan cara ini mungkin anda bisa berhasil yaitu menggunakan third party seperti :


  • Blogger

Buatlah blog dengan produknya google, buatlah sebagus mungkin saya sarankan bertema, jangan kopas ya. dan posting sekitar 10+ , ingat jangan langsung didaftarkan tunggu dulu beberapa minggu supaya ada pengunjung , baru anda bisa mendaftar ke adsense melalui menu yang disediakan yaitu Earning, disini domain sub diijinkan


  • Youtube

Dengan mengUpload beberapa video , anda bisa mendapatkan akun google adsense tapi ingat jangan video panas ntar yang didapet bukan akun adsense tapi banned , setelah anda mengUpload beberapa video anda bisa mendaftarkanya melalui menu Monetization berada pada chanel setting


  • Catatan : jika anda berhasil mendapatkan akun adsense melalui third party diatas. anda hanya bisa meletakan kode adsense tersebut hanya pada produk google seperti Blogger, youtube tidak bisa diletakan di web hosting sendiri.

Cara Mendatangkan Pengunjung Di web,blog dengan cepat 2013

Oke selamat datang lagi sobat semuanya... alhamdulilah saya masih bisa menulis artikel lagi setelah beberapa hari saya sibuk di dunia nyata.. dan dalam waktu akhir ini saya sudah posting beberapa aplikasi android yang sekarang lagi hot hot nya.. untuk softwarenya saya akan coba posting beberapa hari kedepan karena lagi bokek koneksi siput.

Dalam posting kali ini saya akan coba membagi beberapa trik cara ampuh mendatangkan pengunjung di web,blog,wap dengan cepat . suatu blog atau website rasanya sia sia kalau gak ada pengunjungnya bahkan serasa membosakan ya,akan tetapi apabila blog ramai pengunjung rasa semangat pun bertambah bahkan ada rasa ketagihan heheh.namun bagaimana kan cara kita dalam memikat mendatangkan pengunjung di situs kita?Bagi situs baru ini sangat susah sekali.Namun apa boleh buat kalu kita patah semangat ya gak jadi de situsnya ,nah disini saya akan bagi kan beberapa tips untuk mendatangkankan pengunjng dengan mudah dan akurat (apapun caranya).Oke langsung aja ya silahkan disimak. Disini ada dua cara yang akan saya kategorikan :

Maaf curhat dikit!! 


A.CARA LEGAL
Yang saya maksud cara legal disini adalah dimana cara kita mendatangkan pengunjung dengan cara yang wajar.

1.Update artikel secara teratur
Update artikel secara teratur ternyata mempuyai daya tarik tersendiri dimana disinilah lalu lintas blog kita bisa berjalan dengan baik semakin banyak artikel semakin bayak juga kata kunci untuk blog kita..

2.Blog walking
Cara ini sedikit melelahkan sobat tapi apa boleh buat karna kita sedang menjalankan perjuangan! berlomentarlah diblog tetangga dan tinggalkan jejakmu akan tetapi patuhilah aturan yang diterapkan masing masing blog jangan sampai nyepam (copas copas komentar) itu gak baik..

3.Daftarkan di situs bookmark
maksud saya disini adalah mendaftarkan blog kamu di beberapa situs penyedia layanan bloglist ataupun yang lain seperti twetter,facebook,google,bingdan masih banyak lagi mungkin lain kali akan saya bahas.

4.Pasang iklan
Cara ini sudah tentu membutuhkan biaya yang cukup lumayan kalau punya modal sih gak papa silahkan pasang iklan di Stasiun tv seperti ANTV,INDOSIAR,RCTI,TVONE,GLOBAL,TRANTV,MNCTV,dan lain lain ,kemudian promosikan juga di blog blog yang pagerank nya tinggi ,banyak pengunjungnya. kalu minat saya juga menyediakan kok hehehe.  

5.Sering berkunjung keblog ini
Gak percaya coba dulu aja deh




B.CARA ILEGAL
Dan yang saya maksud cara ILEGAL disini adalah cara nakal kita mendatangkan pegunjung,menggunakan trik trik yang sedikit gitu deh.

1.Daftarkan situs di TOPLIST situs dewasa
karena yang saya lihat selama ini situs dewasa sangat banyak di kunjungi disini saya akan coba membagi trik untuk toplist,karena kebanyakan toplist mengunakan sistem hits atau klik masuk 

biasabya mengunakan link atau counter gambar ,Nah silahkan di simak triknya :


1.Dengan kode IFRAME
<iframe src="TOP LIST LINK" width="1" height="1" frameborder="0" scrolling="no"/>

2.Dengan kode ICON
<link rel="icon" href="TOP LIST LINK"/>

3.Dengan kode Gambar (FAKE IMG)
<img src="TOP LIST LINK"/>

4.Dengan kode CSS
<link rel="stylesheet" type="text/css" href="TOP LIST LINK" />


letakkan kode diatas di situs yang banyak pengunjungnya atau di situs mu Setelah melihat kode di atas sobat sudah maksudkan? intinya adalah menampilkan link dengan gambar yang hasilnya adalah hits download. LInk yang sobat masukkan akan terdownload dan menghasilkan hits masuk ke situs TOPLIST jadi setiap pengunjung yang masuk akan otomatis mengirimkan hits masuk tanpa harus mengeklik link keluar.


Saran : tidak cocok untuk para blogger dan gunakan dengan hati hati karna kalo ketahuan akan di baned pemilik TOPLIST

2.PROMOSIKAN SITUS DI TEMPAT ALTERNATIF
Nah disinilah yang sedikit nakal dan agak curang ,silahkan sobat tulis tu blog sobat di beberapa tempat misalnya

  • di dinding deket lampu merah
  • di warnet
  • di tempat makan
  • di wc umum
  • di uang kertas
  • di stiker
  • di mobil 

dan masih bayak lagi kan tempat nya asal jangan sampai ketahuan pak polisi resiko ditanggung lo
 Sebenarnya banyak sekali cara cara gampang mendatang kan pengunjung di google dan banyak sekali cara diatas saya ambil poinnya saja tergantung sobat sendiri .


Membuat Link Efek Pelangi di Blog 2013

Jika crusor diarahkan pada suatu link, maka link tersebut akan menampilkan efek warna warni yang berubah-ubah. Apakah sobat blogger pernah melihat link yang seperi itu? Efek link yang berubah warna di sebut dengan nama Link Rainbow Effect. Kalau di negara kita, sering di sebut dengan nama Link Efek pelangi.

Kalau sobat blogger mencari tutorial tentang cara buat link berwarna warni atau berkedap kedip di situs atau blog lain, maka tutorial tersebut pasti meminta sobat blogger untuk Edit Template. Berbeda dengan di Lentera Blogger, sobat blogger tidak perlu Edit Template. Penasaran, bagaimana caranya? Let's make it...!!!

Cara Buat Link Efek Pelangi di blog :
  • Kunjungi blogger.com
  • Di Menu Drop Down klik Layout ---> Add a gadget ---> HTML/JavaScriptLalu Copy Paste kode berikut pada kolom yang tersedia :

<script src="http://tutorialblogspot.googlecode.com/files/LinkPelangi.js" type="text/javascript"></script>


Klik Simpan.

Tambahan :
Saat sobat blogger memasukkan kode tersebut, jangan kasih Title atau Judul pada kolom pertama, biarkan kosong. 


Pasang Widget SMS Gratis 2013

Memanjakan pengunjung atau visitor blog harus kita lakukan supaya visitor senang mengunjungi blog kita dan supaya visitor terpancing untuk datang lagi ke blog kita. Salah satu cara yang bisa kita lakukan adalah dengan memasang layanan SMS Gratis atau SMS online di blog.

Layanan SMS gratis ini, tidak hanya dapat mengirim pesan singkat ke operator seluler tertentu misalnya Telkomsel, Exis, XL, IM3 dan operator seluler yang lain akan tapi dapat mengirim pesan singkat ke semua Operator Seluler. Pengunjung dapat mengirim SMS ke nomor tujuan mereka hingga 100 SMS. Free sending Short Message Service ini di buat oleh Nix SMS.

Widget SMS gratis ini menampilkan Advertisment atau Iklan dari Google. Sobat blogger tidak mungkin tidak tau iklan milik Google ini. Tidak lain dan tidak bukan, iklan Google Adsense.


Cara Memasang Widget SMS Gratis di blog :

  • Masuk ke akun Blogger sobat
  • Di menu drop down, klik layout --> Add a Gadget dan HTML/JavaScript
  • Paste kode berikut di dalam kolom yang tersedia :


<iframe name="widgetsms" src="http://www.sms-online.web.id/widget/" width="270" height="350" frameborder="0"></iframe>


Klik Save.



Tambahan :
width="270"  adalah ukuran lebar widget, silahkan sobat blogger sesuaikan.
height="350" adalah ukuran tinggi widget, rubah saja sesuai selera.
frameborder="0" adalah ukuran ketebalan bingkai, seperti di atas, atur juga sesuai keinginan sobat blogger.
Widget SMS gratis tidak hanya bias di sidebar blog, akan tetapi dapat juga di pasang di area postingan.

Merubah Posisi Judul Postingan Blogger Dari Kiri Ke Tengah 2013

Posisi post title atau judul artikel dari suatu blog adalah sebelah kiri atau Align Left. Posisi tersebut merupakan posisi default dari post title. Selama ini, saya belum pernah melihat sebuah blog yang judul postingannya berada di tengah (Center) atau sebelah kanan (Align Right), semuanya menampilkan judul postingan di sebelah kiri (Align Left). Bagaimana dengan blog-blog yang ada di negara Arab ya? Mereka kan mulai menulis dari sebelah kanan, apakah posisi title post mereka di sebelah kanan? 

Tips trik blog yang akan saya sampaikan kali ini akan membahas tentang bagaimana cara merubah judul postingan supaya berada di tengah. Tips trik ini sengaja saya buat karena saya ingin menjawab pertanyaan dari salah seorang anggota forum yang sempat bertanya di forum tersebut tentang cara mengganti posisi judul postingan. Sebelum sobat mencoba teknik yang saya berikan ini, sobat perhatikan dulu kedua gambar yang ada di bawah ini. Gambar ini menampilkan judul postingan yang berada di sebelah kiri dan judul postingan yang berada di tengah.


Cara Merubah Posisi Judul Postingan:

  • Login di blogger.com
  • Di menu drop down, klik template.
  • Backup Template sobat.
  • Klik Edit Template dan klik Proceed
  • Cari kode ]]></b:skin>
  • Kalau sudah ketemu kode tersebut, letakkan kode berikut tepat di atasnya:


h3.post-title { text-align:center; }

Klik Preview untuk melihat hasilnya.
Kalau sudah berhasil, klik Save.